VISI DAN MISI SEKOLAH

Admin Spero 2   @   24 January 2024 11:10

VISI SMP NEGERI 2 MAGELANG

Mewujudkan sekolah religius, berprestasi, berwawasan global dan pelestarian lingkungan hidup.

Dengan indikator :

  • Mewujudkan sekolah religius
  • Mewujudkan sekolah berprestasi
  • Mewujudkan sekolah berwawasan global
  • Mewujudkan sekolah yang melestarikan lingkungan hidup


MISI SMP NEGERI 2 MAGELANG

  • Membina insan beriman dan bertakwa
  • Mengembangkan pendidikan ahklak dan kepribadian
  • Melaksanakan proses belajar mengajar, bimbingan efektif dan efisien untuk mencapai tujuan pembelajaran
  • Mengembangkan pemanfaatan media berbasis ICT
  • Mengembangkan potensi siswa agar  memiliki keterampilan diri (lifeskill)
  • Menumbuhkembangkan kompetensi bahasa Inggris
  • Mengembangkan kerjasama dengan masyarakat, alumni, stakeholder serta lembaga internasional
  • Mengembangkan program kultur sekolah berwawasan  pelestarian lingkungan hidup

 

MOTTO/SEMBOYAN

Motto  :“ TOP SCHOOL“

Trusted, Optimistic and Patriotic School

( Sekolah yang menghasilkan peserta didik yang  dapat dipercaya, percaya diri dan memiliki jiwa nasionalis tinggi)


PROGRAM UNGGULAN

Excellent Programs 2023/2024

“SMART programs"

Science-Mathematics-Arts-Religious-Tahfidz